Prediksi Belanda vs Jepang 16 November 2013 - Preview Prediksi Skor Akurat Pertandingan Belanda vs Jepang Friendly Match. Pertandingan ini akan disiarkan LIVE di Cristal Arena, Genk. Pada hari Sabtu, 16 November 2013, pukul 19.15 WIB.
Dari dua pertemuan terakhir antara kedua tim, Belanda berhasil mencatat kemenangan dengan skor 1-0 melalui gol semata wayang Weslej Sneijder. Belanda belum pernah mencatat kekalahan di lima pertandingan dimana mereka meraih tiga kemenangan, dan dua kali seri.
Jepang sendiri mencatat dua kemenangan, dan tiga kali kalah dari lima pertandingan terakhir mereka sejauh ini. Jepang dan Belanda telah memastikan diri untuk bermain di Piala Dunia 2014 di Brasil pada tahun depan.
Arjen Robben saat ini telah mencetak tiga gol dari lima pertandingan terakhir timnas Belanda. Belanda selalu berhasil mencetak gol di lima pertandingan terakhir mereka. Belanda memanggil Joel Veltman sebagai pemain debutan bersama Davy Propper yang mungkin akan bermain ketika menghadapi Jepang.
Van der Vaart saat ini menjadi pemain palign senior bagi timnas Belanda dimana dirinya telah tampil sebanyak 107 kali bagi timnas Belanda.
Robin van Persie telah mencetak 41 gol dan menjadi rekor pencetak gol terbanyak bagi timnas Belanda saat ini, sayang dirinya mengalami cedera sehingga tidak dapat bermain pada laga ini. Endo saat ini menjadi pemain paling senior bagi timnas Jerman setelah dirinya telah tampil sebanyak 138 kali bagi timnas Jepang.
Head to Head Belanda vs Jepang :
19 Jun 2010 : Belanda 1-0 Jepang (Piala Dunia 2010)
16 Okt 2013 : Turki 0-2 Belanda (Kualifikasi Piala Dunia 2014)
12 Okt 2013 : Belanda 8-1 Hungaria (Kualifikasi Piala Dunia 2014)
11 Sep 2013 : Andorra 0-2 Belanda (Kualifikasi Piala Dunia 2014)
7 Sep 2013 : Estonia 2-2 Belanda (Kualifikasi Piala Dunia 2014)
15 Ags 2013 : Portugal 1-1 Belanda (Friendly Match)
15 Okt 2013 : Belarusia 1-0 Jepang (Friendly Match)
11 Okt 2013 : Serbia 2-0 Jepang (Friendly Match)
10 Sep 2013 : Jepang 3-1 Ghana (Friendly Match)
6 Sep 2013 : Jepan 3-0 Guatemala (Friendly Match)
14 Ags 2013 : Jepang 2-4 Uruguay (Friendly Match)
Prediksi Susunan Pemain Belanda vs Jepang :
Kiper : Stekelenburg, Krul, Cilessen
Bek : van der Wiel, Vlaar, Indi, Janmaat, Wilems, de Vrij, Blind, Veltman
Gelandang : van der Vaart, de Jong, Strootman, Schaars, de Guzman, Fer, de Jong, Propper
Striker : Robben, Lens, Narsingh, Depay
Kiper : Kawashima, Nishikawa, Gonda
Bek : Konno, Nagatomo, Uchida, Yoshida, Inoha, Sakai, Gotoku Sakai, Morishige
Gelandang : Endo, Hasebe, Kagawa, Honda, Hosogai, Takahashi, Yamaguchi
Striker : Okazaki, Kiyotake, Kakitani, Osako, Saito
Bursa Truhan/ Voor Belanda vs Jepang : Belanda 0 - 1/4 Jepang
Prediksi Skor Pertandingan Belanda vs Jepang : Belanda 2 - 1 Jepang
Tidak ada komentar:
Posting Komentar